Menu 

RI Perlu Giatkan Penelitian Obat Alternatif

Tuesday, November 28th, 2017 | Dilihat : 3 kali

SEMARANG (KRjogja.com)- Para dokter di berbagai kampus di Indonesia, termasuk di FK Unissula Semarang, diharapkan melakukan serangkaian penelitian untuk menciptakan obat-obatan alternatif. Selain selama ini penemuan obat-obatan mayoritas didominasi Negara Barat, juga di pasaran banyak beredar obat yang dibuat dari unsur atau bahan haram dan terlarang. Selengkapnya

Related News