Menu 

Nama Baru Gedung Unissula

Friday, July 15th, 2011 | Dilihat : 3238 kali


Unissula telah melakukan sentralisasi ruang ruang perkuliahan pada 11/7. Dengan adanya sentralisasi tersebut menghapuskan kebiasaan lama dimana mahasiswa dari sebuah fakultas hanya bertempat kuliah pada fakultas tersebut. Sedangkan dengan adanya sentralisasi ini memungkinkan mahasiswa dari sebuah fakultas bertempat kuliah di fakultas lain. Karena semua ruang ruang fakultas dianggap menjadi satu dan tersentralisasi. Sentralisasi tersebut juga diikuti oleh digantinya nama nama fakultas dengan nama nama para tokoh pendiri Unissula dan juga para pemikir pemikir muslim di era terdahulu.

 

Berikut ini penyesuaian nama nama tersebut :

 

Masjid ( Masjid Abu Bakar Assegaf )

Gedung A FK  ( Gedung Al Kindi )

Gedung B FK  ( Gedung ar-Razi )

Gedung C FK ( Gedung Ibnu Rusyd )

Gedung FE  ( Gedung Ibnu Khaldun )

Gedung FAI ( Gedung Al-Ghazali )

Gedung FH ( Gedung Imam As Syafei )

Gedung FTI  ( Gedung Al-Haitham )

Gedung FT  ( Gedung Al-Biruni )

Gedung F Psi ( Gedung Ibnu Sina )

Gedung FIK ( Gedung Lisanuddin ibn Al-Khatib )

Gedung FKG ( Gedung Az Zahrawi )

Gedung Perpustakaan ( Gedung Dr. Mr. Bustanul Arifin )

Gedung Lab FTI 1  ( Gedung Lab Al-Khawarizmi )

Gedung Lab FTI 2  ( Gedung Lab Ibn Hayyan )

Gedung Biro Rektor ( Gedung HM Sulchan )

Gedung PUMANISA ( Gedung Chodrin Sulchan )

Aula FK  ( Aula Letkol dr. Soetomo Bariodipoero )

Aula FE  ( Aula Prof. dr. H. RAHS Dhanoedibroto )

Aula FTI  ( Aula Prof. dr. H. Hoedijono Reksoprodjo, SpTHT )

Aula FT  ( Aula Dr. H. Machfudz Ibawi, SpTHT )

Aula FH ( Aula Prof BPH. Hapsoro Hadiwijoyo, SH )

Asrama Mahasiswa ( 1 )  ( Asrama Mahasiswa Kyai Sholeh Darat )

Asrama Mahasiswa ( 2 ) yad  ( Asrama Rahma el Yunusiah )

 

Related News